Berita Bogor

Dinkes Kabupaten Bogor Apresiasi Penggunaan Antrian Digital Chup di RSUD Bakti Pajajaran Cibinong

Tinjau Sistem Antrean Digital di RSUD Bakti Pajajaran, Kadinkes Kabupaten Bogor Dorong Implementasi di Seluruh RSUD di Kabupaten Bogor

Penulis: Hironimus Rama | Editor: Hironimus Rama
Tribun Depok
ANTRIAN DIGITAL - Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Bogor, dr. Fusia Meidiawaty (baju merah-pegang mic)) meninjau sistem layanan antrian digital di RSUD Bakti Pajajaran Cibinong, Jawa Barat, pada Jumat (31/10/2025) 

Angka tersebut menunjukkan penerimaan yang sangat baik dari masyarakat terhadap inovasi yang tengah diuji coba.

Jika uji coba di RSUD Bakti Pajajaran terus menunjukkan hasil signifikan, sistem ini akan direkomendasikan untuk diterapkan di seluruh RSUD di Kabupaten Bogor, termasuk RSUD KH Idham Chalid, RSUD R. Moh. Noh Nur, dan RSUD RH. Satibi.

"Chup ini menjembatani rumah sakit dengan pasien. Kalau SIMRS itu hanya untuk internal rumah sakit saja. Rumah Sakit belum memiliki sistem untuk komunikasi dengan pasien, makanya kami masuk di sana untuk bantu pasien agar tahu jadwal ketemu dokter. Harapannya, sistem ini secepatnya bisa diterapkan di 4 RSUD di Kabupaten Bogor," tandas Farhan. 

 

 

Sumber: Tribun depok
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved