TOPIK
Covid 19 Depok
-
Kepala Disdik Jabar tetap perintahkan penggunaan masker di lingkungan sekolah. Hal itu dilakukan untuk mencegah klaster sekolah.
-
Kelurahan di Kota Depok dengan kasus aktif di atas 1.000 bertambah jadi delapan. Begini penjelasan Kadinkes Kota Depok dr. Mary Liziawati.
-
Ini pesan mendalam Kakanwil Kemenkumham Jawa Barat Sudjonggo saat beri perhatian pegawai Kantor Imigrasi Kota Depok yang postif Covid.
-
Kasus konfirmasi harian Covid-19 di Depok tembus 2.094 kasus, Dadang: tertinggi selama pandemi. Pemkot Depok lakukan penegakan hukum.
-
Meski Terus Alami Peningkatan, Tingkat Fatalitas dan Kedaruratan pasien Covid-19 di RSUD Kota Depok rendah. Sehari rata-rata 3 pasien
-
Mohammad Idris pantau terus tren kenaikan kasus Covid sepekan ini. Hal itu dilakukan Wali Kota Depok karena status saat ini PPKM Level 3.
-
Lonjakan di klaster keluarga dan tempat kerja, sepekan terakhir kasus Konfirmasi Covid-19 di Depok Bertambah 3454 Kasus
-
Menurutnya, pengecekan tes melalui swab PCR maupun antigen, hanyalah cara untuk menunjukkan terpapar atau tidaknya seseorang terhadap virus Covid-19.
-
seorang orangtua siswa SMPN 2 Depok mengaku khawatir dengan adanya sejumlah orang yang terinfeksi Covid-19 beberapa waktu lalu.
-
Jumlah kasus positif Covid-19 di SMPN 2 Depok bertambah jadi 9 orang, siswa dan guru jalani isolasi mandiri.
-
Sekolah diingatkan taati prosedur dan swab antigen acak. Hal ini untuk mencegah cluster PTMT dan penyebaran covid-19 di Kota Depok.
-
Sebanyak 500 makanan dibagikan nakes dan 1.000 paket untuk warga terdampak pandemi. Bantuan itu disampaikan Partai Demokrat Depok.
-
Perbedaan data kasus Covid-19 aktif antara Kota Depok dengan Pemprov Jabar dan Kemenkes telah selesai. Hal itu disampaikan Wali Kota Depok.
-
Dr Farabi A Rafiq menyampaikan pesan mendalam agar Depok sehat dan ekonomi bangkit. Capai herd immunity dan kehidupan new normal.
-
Anggota DPR RI Sukur Nababan menuntut sikap gotong royong warga agar Bangsa Indonesia bebas dari pandemi Covid-19.
-
Setelah enam pekan masuk zona merah, kini Depok berstatus zona orange. Saat ini jumlah kasus terkonfirmasi positif 98.756.
-
Wali Kota Depok, Mohammad Idris, menerbitkan keputusan Wali Kota Depok terkait aturan perpanjangan PPKM Level 4 hingga 16 Agustus 2021.
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved