Imlek

Tradisi Imlek Indonesia dengan Tiongkok Ada Perbedaan Ungkap Pakar Budaya FIB UI

Pakar Budaya Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya FIB UI ungkap adanya perbedaan tradisi Imlek Indonesia dengan Tiongkok.

Editor: dodi hasanuddin
Humas dan KIP UI
Tradisi Imlek Indonesia dengan Tiongkok Ada Perbedaan Ungkap Pakar Budaya FIB UI 

Makna dari tarian ini adalah untuk menghalau energi buruk dan bertujuan untuk melindungi dari energi buruk.

Lampu Lampion

Rahadjeng mengatakan, untuk menandai usainya perayaan Imlek, lampion kerap menghiasi pada hari ke-15 Imlek.

Lampion melambangkan penerangan, harapan yang tinggi, dan kerap kali dihiasi dengan gambar shio tahun baru tersebut.

Imlek adalah masa dimulainya tahun yang baru dengan penguasa shio yang baru.

Oleh sebab itu, lampion merah yang menyala terang dan dipasang pada posisi atas bertujuan untuk menandakan harapan yang tinggi akan kebaikan di tahun yang baru dalam kekuasaan shio yang baru.

 

Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved