TOPIK
Pilkada Bogor
-
Hakim MK Suhartoyo mengatakan permohonan pencabutan gugatan sengketa Pilkada Kabupaten Bogor ini belum bisa dilakukan.
-
PDI Perjuangan Kabupaten Bogor mencabut gugatan Pilkada Kabupaten Bogor di MK melalui Wakil Ketua Bidang Jonny Sirait dan Andry Yana.
-
Walaupun keputusan yang diambil DPC PDIP diklaim demi membangun Kabupaten Bogor, namun Kang Mus akan tetap berdiri di garis luar bersama masyarakat
-
Politisi Partai Golkar ini menilai langkah yang ditempuh paslon nomor urut 2 itu sah dan dibenarkan oleh Undang-undang.
-
Hal itu diungkapkan Ridwan Darmawan selaku kuasa hukum pasangan nomor urut 2, Raden Bayu Syahjohan-Musyafaur Rahman, kepada wartawan di Cibinong, Rabu
-
Pasangan Cabup - Cawabup Bogor nomor urut 1 Rudy Susmanto - Ade Ruhandi (Jaro Ade) keluar sebagai pemenang Pilkada Kabupaten Bogor 2024.
-
Yusfitriadi, menilai KPU Kabupaten Bogor gagal menjadi penyelenggara dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) pada 27 November 2024.
-
Dia menjelaskan angka partisipasi pemilih ini jauh dari target yang dicanangkan KPU Kabupaten Bogor sebesar 85 persen.
-
Menanggapi hasil hitung cepat tersebut, Calon Wakil Bupati Jaro Ade mengucapkan kasih kepada masyarakat Kabupaten Bogor .
-
Berdasarkan data 800 sample dari total 7.098 TPS (10 persen) di Kabupaten Bogor, Rudy Susmanto - Jaro Ade, meraih 71,99 persen.
-
Berdasarkan hasil quick count Lembaga Survei Indonesia (LSI), Rudy - Jaro unggul telak atas Bayu -Musa.
-
Bertepatan dengan pesta demokrasi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024, ibu mertua politisi Partai Gerindra ini meninggal dunia.
-
Melihat antusiasme warga menggunakan hak pilihnya pada hari ini, Rudy menargetkan kemenangan diangka 80 persen ke atas.
-
Hal itu diungkapkan Penjabat (Pj.) Bupati Bogor, Bachril Bakri, saat ditemui di Kantor Kecamatan Babakan Madang, Kabupaten Bogor, pada Selasa.
-
Bertempat di Lapangan Apel Polres Bogor, Cibinong, Jawa Barat, Apel Gelar Pergeseran Pasukan ini diikuti oleh berbagai elemen keamanan dan ketertiban.
-
Apel diikuti sekitar 900 orang Aparat Pengawas Pemilu yang dilepas untuk bertugas hingga ke tingkat kecamatan dan desa.
-
Setelah menghadiri pesta rakyat di Sirkuit Sentul, Rudy menggelar mancing bersama warga di Setu Sela, Desa Pasir Jambu, Kecamatan Sukaraja.
-
Dalam silaturahmi ini, ada banyak aspirasi yang disampaikan masyarakat kepada Rudy Susmanto seperti jalur tambang dan jalan Kabupaten yang rusak.
-
Warga menyampaikan keluhan secara langsung kepada Jaro Ade, mulai dari masalah infrastruktur, pendidikan, kesehatan hingga pemulihan pasca bencana.
-
Dalam survei yang digelar pada 12-16 November 2024, pasangan Rudy Susmanto - Jaro Ade unggul jauh atas pesaing mereka Bayu Syahjohan - Musyafaur Rahma
-
Rudy menjelaskan dirinya sudah melakukan maksimalisasi sektor kebudayaan sejak dirinya menjabat sebagai Ketua DPRD Kabupaten Bogor.
-
Dalam debat ini, Rudy Susmanto dan Jaro Ade menjanjikan program 'Ngantor di Desa' untuk menyerap aspirasi masyarakat Kabupaten Bogor secara langsung.
-
Dengan luas 2.991,78 kilometer persegi, Bumi Tegar Beriman masih memiliki ketersediaan lahan yang cukup untuk menggenjot sektor pertanian.
-
Anggota KPU RI, Idham Kholik, mengatakan Kabupaten Bogor merupakan daerah dengan jumlah pemilih terbanyak di Jawa Barat.
-
Pendistribusian pertama pada Minggu (17/11/2024) dilakukan dari Gudang KPU di Klapanunggal ke empat kecamatan.
-
Pria yang pernah menjadi ajudan Prabowo Subianto ini turut mengapresiasi para tokoh dan kelompok masyarakat setempat yang telah antusias mendukungnya.
-
Namun, jelas Rudy, sumbangan itu bukan sebagai alat untuk memilihnya pada Pilkada 2024.
-
Rudy berharap bantuan seperti ini kedepannya bisa berkelanjutan saat dia menjadi Bupati Bogor.
-
Rudy Susmanto berjanji akan menata pengelolaan sampah di Bumi Tegar Beriman jika terpilih sebagai Bupati Bogor dalam Pilkada 27 November 2024.
-
Dalam sesi dialog, warga mengungkapkan harapan mereka akan adanya perbaikan infrastruktur, terutama jalan dan drainase atau saluran air.
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved