Berita Universitas Indonesia
Dosen FIB UI Kembangkan Sekolah Budaya Jawa di Lereng Merapi dan Merbabu, Pesertanya Mancanegara
Tim Pengmas UI juga memberikan edukasi agar masyarakat Tumang dapat memiliki HAKI atas karya seni kriya logam miliknya
Penulis: M. Rifqi Ibnumasy | Editor: Vini Rizki Amelia
TribunnewsDepok.com/M. Rifqi Ibnumasy
Dosen Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia, Widhyasmaramurti penggagas Sekolah Budaya Jawa di lereng Gunung Merapi dan Merbabu
Berangkat dari situ, Tim Pengmas UI juga memberikan edukasi agar masyarakat Tumang dapat memiliki HAKI atas karya seni kriya logam miliknya.
Menurut Mara, Pengmas UI di lereng Gunung Merapi dan Merbabu merupakan program keberlanjutan.
Baca juga: Laga Final yang Sengit, SMA Jagakarsa Raih Trofi Juara Junior Futsal Championship 2024
Dengan demikian, masyarakat setempat masih dapat melakukan komunikasi dan bimbingan untuk mengembangkan UMKM seni miliknya.
“Tapi di bawah para pengabdi-pengabdi, itu bisa terealisasi menjadi sebuah benar-benar produk UMKM yang terus berkembang,” pungkasnya. (m38)
Baca Juga
| Jarang Sosialisasi dengan Tetangga, Pria di Ciampea Bogor Ditemukan Tewas Membusuk di Rumahnya |
|
|---|
| Dihadiri Menhub Budi Karya, UI Gelar Seminar Internasional Sistem Transportasi Darat |
|
|---|
| Kasus Pencabulan Anggota DPRD Kota Depok Tak Ada Kejelasan, Kinerja Polres Metro Depok Dipertanyakan |
|
|---|
| Ciptakan Lingkungan Berkelanjutan, IDSurvey Dukung Pengembangan Arboretum UI |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/depok/foto/bank/originals/Dosen-Fakultas-Ilmu-Pengetahuan-Budaya-Universitas-Indonesia-Widhyasmaramurti.jpg)