Berita Jakarta
Ciliwung Meluap, 15 RT di Jakarta Terendam Banjir, Ketinggian Air dari 40 hingga 100 cm
Dari 15 RT yang tergenang banjir sebagian besar diakibatkan lantaran luapan air dari Ciliwung.
Editor:
murtopo
Wartakotalive.com/Rendy Rutama Putra
Banjir di pemukiman warga di Jalan Kebon Pala Kampung Melayu, kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur pada Jumat (15/3/2024) dinihari, ketinggian banjir mencapai 110 sentimeter (cm).
Jakarta Timur terdapat 14 RT yang terdiri dari:
Kelurahan Bidara Cina
Jumlah: 4 RT
Ketinggian: 60 s.d 80 cm
Penyebab: Luapan Kali Ciliwung
Kelurahan Kampung Melayu
Jumlah: 3 RT
Ketinggian: 110 cm
Penyebab: Luapan Kali Ciliwung
Kelurahan Cawang
Jumlah: 5 RT
Ketinggian: 70 s.d 100 cm
Penyebab: Luapan Kali Ciliwung
Kelurahan Cililitan
Jumlah: 2 RT
Ketinggian: 40 s.d. 60 cm
Penyebab: Luapan Kali Ciliwung
Sedangkan Wilayah yang sudah surut adalah sebagai berikut:
1. Kelurahan Rawajati: 4 RT
2. Kelurahan Pejaten Timur: 3 RT
3. Kelurahan Balekambang: 1 RT
Baca Juga
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/depok/foto/bank/originals/Banjir-di-pemukiman-warga-di-Jalan-Kebon-Pala-Kampung-Melayu.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.