Metropolitan

Dapat Laporan Warga Griya Cendikia Gunung Sindur, Ombudsman Sidak Pabrik Tisu: Izinnya Dipertanyakan

Dapat Laporan Warga Griya Cendikia Gunung Sindur, Kabupaten Bogor Ombudsman Sidak Pabrik Tisu: Perizinannya Dipertanyakan;

Editor: dodi hasanuddin
Istimewa
Dapat Laporan Warga Griya Cendikia Gunung Sindur, Ombudsman Sidak Pabrik Tisu: Izinnya Dipertanyakan 

Sebab berdasarkan Tata Ruang Kabupaten Bogor (Perda Kab Bogor No 1 Tahun 2024 tentang RTRW) merupakan kawasan permukiman dan bukan pabrik.

Pembangunan pabrik itu termasuk kategori industri skala menengah hal itu sebagaimana tertuang dalam Peraturan Menteri Perindustrian Nomor 64 Tahun 2016.

Kemudian berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 107 Tahun 2015, industri menengah wajib berlokasi di Kawasan Peruntukan Industri.

 

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved