Kabar Artis
Resmi Bercerai, Wendy Walters dan Reza Arap Tidak Rebutan Harta Gono Gini
Resmi Bercerai, Wendy Walters dan Reza Arap Tidak Rebutan Harta Gono Gini
TRIBUNNEWSDEPOK.COM, JAKARTA - Pengadilan Negeri Jakarta Utara menggelar sidang cerai artis antara Wendy Walters dengan Reza Arap.
Â
Persidangan cerai Wendy Walters dan Reza Arap beragendakan masuk kepada pembacaan gugatan perceraian dalam ruang sidang, serta penentuan tahapan sidang cerai.
Â
Jesconiah Siahaan kuasa hukum Wendy Walters mengatakan kliennya tak akan hadie lagi ke dalam sidang, karena sudah menyerahkan sepenuhnya kepada kuasa hukum.
"Wendy sudah menyerahkan ke kami. Setau kami Wendy juga tidak komunikasi dengan saudara R," kata Jesconiah Siahaan ditemui di Pengadilan Negeri Jakarta Utara, di kawasan Gajah Mada, Jakarta Pusat, Selasa (6/12/2022).
Â
Jesconiah menyebut persidangan cerai Wendy dan Reza Arap akan berakhir di Januari 2023, pihaknya akan mengikuti setiap tahapnya.
Â
"Jadi komunikasi mereka berlanjut ke antar kuasa hukum saja. Sejauh ini tak ada gugatan lain," ucapnya.
Â
Jesconiah menegaskan, Wendy tidak mengajukan gugatan harta gono gini kepada suaminya, Reza Arap dalam proses perceraian.
Baca juga: Piala Dunia 2022, Jerman Tak Lolos Babak 16 Besar, Indra Sinaga: Menyedihkan!
Baca juga: Diimingi Jadi TKI di Malaysia, Empat Wanita Asal Parung Panjang Nyaris Jadi Korban Perdagangan Orang
"Soal harta gono gini, semua sudah diselesaikan secara kesepakatan akta notaris, sebelum gugatan didaftarkan. Udah beres, hanya perceraian nya saja," jelasnya.
Â
Jesconiah berharap proses sidang cerai Wendy Walters dengan Reza Arap berjalan lancar tanpa hambatan.
Â
"Pokoknya semua masalah Wendy dan suaminya sudah beres semua, jadi aman," ujar Jesconiah Siahaan.
Baca Berita Tribunnewsdepok.com lainnya di Google News
Sempat Anggap Politik Rumit, Dera Siagian Akui Masuk Parpol Karena Dipengaruhi Orangtua |
![]() |
---|
Idolakan SBY, Jadi Alasan Dera Siagian Gabung ke Partai Demokrat-Ikut Pileg Jabar |
![]() |
---|
Gusti Rosaline Ocha Somasi Istri Mantan Bos OVO, Ini Alasannya |
![]() |
---|
Vonis Medina Zein Bertambah Jadi 9 Bulan Penjara, Uci Flowdea: Ini Keadilan Buat Saya |
![]() |
---|
Resmi Menikah, Reiner Manopo Berikan Mahar Kawin Sebuah Vespa ke Adisty Juniar, Ini Alasannya |
![]() |
---|