Kabar Artis
Ada Unsur Komedi, Alasan Dimas Anggara Terima Tawaran Bintangi Film Crazy Stupid Love
Ada Unsur Komedi, Alasan Dimas Anggara Terima Tawaran Bintangi Film Crazy Stupid Love
Editor:
Dwi Rizki
Warta Kota
Dimas Anggara saat berbincang di kantor redaksi Warta Kota, di kawasan Palmerah, Jakarta Pusat pada Jumat (7/10/2022) malam.
Selain itu, Dimas merasa senang karena semua pemain mau diskusi untuk mengembangkan skenario yang ada dibuat tim produksi.
"Sebisa mungkin memainkan dengan baik tanpa mengubah skenario. Jadi sebelum cut diberikan ruang memainkan itu. Kalau katanya berat diucapkan, diskusi sama sutradara lah seenaknya kita ucapin katanya," jelasnya.
Dimas Anggara merasa masyarakat harus menonton film Crazy, Stupid, Love karena bisa dinikmati dengan canda, tawa, dan pulang bawa kesan spesial dari jalan ceritanya.
"Karena banyak pesan moral didalamnya yang bisa diserap sama penonton, makanya wajib nonton," ujar Dimas Anggara.
