TOPIK
Gudang Peluru Terbakar
-
Ledakan hingga kebakaran di gudang peluru tersebut sudah dinyatakan padam pada Minggu (31/3/2024) sekira pukul 03.45 WIB dini hari.
-
KASAD Jenderal TNI Maruli Simanjuntak menyampaikan permohonan maaf kepada masyarakat terkait ledakan hingga terbakarnya Gudang Amunisi Daerah.
-
Satuan teritorial sudah mendata dan mengecek ke permukiman-permukiman yang ada di sekitar ledakan terkhusus radius dua kilometer.
-
Agus menuturkan penyimpulan sementara mengenai dugaan kebakaran tersebut ialah karena adanya gesekan dari amunisi tersebut sehingga menimbulkan panas.
-
Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto menyampaikan dugaan penyebab kebakaran yang terjadi di Gudang Amunisi Daerah (Gudmurah), Kecamatan Gunung Putri