TOPIK
Cerita Khaerun Pramudi TransJakarta
-
Kalau Ternyata Dia Jatuh, Saya Bisa Disanksi dan Pasti Dicemooh Orang
Pria yang bekerja sebagai pramudi TransJakarta sejak 2007 ini menduga perempuan tadi bisa melancarkan aksi nekatnya sewaktu-waktu.