Kabar Artis

Sepuluh Tahun Menjanda, Selfi Nafilah Mulai Buka Diri Lupakan Iwa K-Akui Siap Dikawini

Sepuluh Tahun Menjanda, Selfi Nafilah Mulai Buka Diri Lupakan Iwa K-Akui Siap Dikawini

Editor: Dwi Rizki
Warta Kota
Selfi Nafilah ketika ditemui di kawasan Mampang Prapatan, Jakarta Selatan pada Selasa (13/9/2022).  

 

"Kita harus ngaca dulu, kita udah sejauh mana baiknya, ya kalau mau punya partner yang baik kita perbaiki diri dulu lah," ungkapnya. 

 

Selfi Nafila memastikan ia ingin sekali menikah secepatnya jika dipertemukan dengan jodohnya. Tapi ia tak mau terburu-buru memilih calon suami. 

 

Karena menikah juga sudah pernah, punya anak alhamdulilah ada, jadi engga ada yang harus diburu-buru. Aku cari teman hidup aja, kalau ayah buat anak kan udah ada," ujar Selfi Nafilah.

Sumber: Warta Kota
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda

Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved